Ciri Ayam Bangkok Super Aduan - Tangguh Dan Tak Terkalahkan

Ayam Bangkok super tangguh tak terkalahkan lahir tidak instan,butuh proses dan waktu yang tidak sedikit. Selain itu juga dibutuhkan modal juga. Lalu seperti apa kriteria ayam bangkok super itu,apakah ayam sobat jagoholic sudah memenuhi kriteria sebagai berikut :

1. Ayam Bangkok Super aduan memiliki tulang yang kokoh dan rapat,kepalanya berdiri tegak bak seorang pangeran. Ayam bangkok seperti ini gaya bertarungnya menyerang atas dan mempunyai kemampuan patukan yang dahsyat,dan mempunyai kemampuan mendorong lawan.

2. Ayam Bangkok super mempunyai kepak sayap yang rapat ke badan,fungsinya adalah lawan akan sulit menyerang karena lawan akan sulit masuk ke celah sayap dan juga pukulan ayam lawan akan sulit masuk.

3. Ayam Bangkok super memiliki sisik kaki kering dan keras,dengan memiliki sisik kaki kering dan keras ini mempunyai fungsi sewaktu ayam aduan kita dipukul lawan tidak akan merasakan sakit,karena struktur sisik kakinya kering dan keras.

4. Ayam Bangkok super mempunyai jari kaki kecil dan panjang,fungsi dari jari yang kecil dan panjang ini adalah ayam ini mempunyai pukulan yang menyakitkan.


5. Ayam Bangkok super mempunyai kaki yang pipih,dimana bagian samping lebih lebar dari bagian kaki depanya,ayam aduan seperti ini mempunyai pukulan yang mematikan.

6. Ayam Bangkok super mempunyai tulang sapit udang/kloaka yang rapat dan keras. Koaka rapat ini mampu melakukan pukulan yang keras dan biasanya bernafas panjang. Semakin keras koakanya semakin kuat pula pukulanya.

7. Ayam Bangkok super memiliki kepala seperti buah pohon pinang dan berbulu tebal,kepala seperti ini memiliki kelincahan dalam mematuk lawan dan bulu yang tebal mempuyai fungsi untuk menahan pukulan yang diterima dari lawan.

8. Ayam Bangko super mempunyai pukulan menyilang dan mengguntig,ayam seperti ini mampu menghajar lawan dengan cepat,sasranya adalah leher lawan,ayam yang seperti ini saat akan memukul kakinya tidak sejajar,posisi kakinya hendak seperti melangkah.

9. Ayam Bangkok Super memiliki kaki yamg besar pada pergelangan kaki. Kaki yang besar ini mempunyai pukulan yang keras,semakin besar bentuk kakinya semakin kuat pula pukulannya.

Nah Temen-Temen Jangan Salah Pilih Ya....